Artikel Terkini
Indeks
Tim Inspektorat Daerah Kabupaten Kulon Progo telah melaksanakan cek fisik di 7 lokasi pembangunan di Kalurahan Sogan masa pengawasan Januari 2023 - Desember 2023 pada Senin (14/10/2024). Didampingi oleh Pamong Kalurahan Sogan dan Dukuh Setempat. Sasaran dari dilaksanakannya pemeriksaan fisik tersebut
- 15 Oktober 2024
- Mursali Adi
- Berita Desa

(08/10/2024) Bertempat di Bumdesa Sumringah Sogan, telah disalurkan BLT (Bantuan Langsung Tunai) Triwulan IV alokasi bulan Oktober, November, Desember 2024 kepada 5 KPM (Keluarga Penerima Manfaat) dari 5 Padukuhan di Kalurahan Sogan. Penyaluran BLT ini dimonitoring langsung oleh Pemerintah Kapanewon
- 15 Oktober 2024
- Mursali Adi
- Berita Desa

Dirgahayu Tentara Nasional Indonesia ke-79
- 05 Oktober 2024
- Mursali Adi
- Berita Lokal

Pemerintah Kalurahan Sogan melaksanakan Pemaparan Rencana Kerja Pemerintah Kalurahan untuk Tahun Anggaran 2025 pada Jumat (27/09). Kegiatan ini dihadiri oleh Tim Monitoring Kapanewon Wates dan seluruh Pamong Kalurahan Sogan. Carik, Ulu-Ulu, pth Jagabaya, kamitua dan Palapa masing-masing memaparkan rencana
- 04 Oktober 2024
- Mursali Adi
- Berita Desa

Rabu (25/09/2024). Bertempat di Aula Balai Kalurahan Sogan, telah dilaksanakan Pertemuan Rutin Bulanan PPKBD/Kader Kesehatan. Pertemuan ini dihadiri oleh kader dari lima padukuhan di Kalurahan Sogan, Babhinkamtibmas, Babinsa, dan Kamitua Kalurahan Sogan. Sebagai pemateri yaitu PLKB, KUA Wates, dan Puskemas
- 26 September 2024
- Mursali Adi
- Berita Desa

Kalurahan Sogan menggelar Malam Tirakatan dan Pagelaran Wayang Kulit dalam rangka Bersih Desa untuk tahun 2024. Acara yang dilaksanakan pada Sabtu Legi (21/09) ini berjalan dengan lancar dan meriah. Kegiatan Bersih Desa ini dimaksudkan dan ditujukan sebagai bentuk rasa syukur dari warga Kalurahan Sogan
- 26 September 2024
- Mursali Adi

Sabtu (14/09/2024), bertempat di Kantor Kalurahan Sogan, telah dilaksanakan Imunisasi JE (Japanese Encephalitis) oleh Puskesmas Kapanewon Wates kepada ±160 anak di Kalurahan Sogan. Vaksin Japanese Encephalitis ditujukan untuk mencegah radang otak akibat virus Japanese Encephalitis yang ditularkan oleh
- 20 September 2024
- Mursali Adi
- Berita Desa

Kejaksaan Tinggi DIY dan Dosen Fakultas Hukum UGM telah melaksanakan kegiatan sosialisasi Suluh Praja di Kantor Kalurahan Sogan pada Rabu (11/09). Kegiatan Sosialisasi ini diikuti oleh Pamong serta tokoh masyarakat Kalurahan Sogan. Suluh Praja adalah program dari Kejaksaan Tinggi DIY untuk memberikan
- 20 September 2024
- Mursali Adi
- Berita Desa